Thursday, August 13, 2020

MATERI KELAS 3 TEMA 1 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 3

 

BDR 18, Senin 10-08-2020

TEMA 1 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 3


A.    Assalamualaikum Ananda, sebelum kita mulai belajar marilah kita berdoa menurut kepercayaan kita masing-masing!

 

B.      Kita akan mempelajari “Daur Hidup Kupu-Kupu” 

·        Perhatikanlah video “Daur Hidup Kupu-Kupu” berikut : 


·        Kerjakanlah tugas hal. 125 “menceritakan daur hidup kupu-kupu dengan bahasamu sendiri

 

C.      Sekarang kita akan mempelajari kalimat saran.

·        Kalimat saran digunakan sebagai solusi yang ditujukan untuk menyelesaikan permasalahan yang sedang dihadapi

·        Kalimat saran sebaiknya diawali dengan kata : “sebaiknya” atau “seharusnya”

·        Contoh kalimat saran :

1.     Sebaiknya kamu rajin belajar agar nilai ulanganmu bagus.

2.     Seharusnya Randi tidak mengganggu adiknya yang sedang bermain.

·        Memberi saran merupakan tanda kita peduli/sayang terhadap orang lain (teman)

·        Menyayangi teman termasuk pengamalan sila ke 2 Pancasila.

 

D.     Sekarang mari kita membuat kalimat saran.

·        Kerjakanlah tugas hal. 133-134 “Ayo Berdiskusi

 

MARILAH KITA BERSUKUR KARENA TELAH SELESAI BELAJAR PADA HARI INI

 

…TETAP SEMANGAT…

…SEMOGA SUKSES…

KEGIATAN IKATAN GURU INDONESIA : SAGUSABLOG (SATU GURU SATU BLOG)

IKATAN GURU INDONESIA : 

SAGUSABLOG (SATU GURU SATU BLOG)

SAGUSABLOG (Satu Guru Satu Blok) merupakan kegiatan peningkatan kompetensi guru digagas oleh Ikatan Guru Indonesia (IGI) yang di kelola olehAmin Mungamar atau yang lebih dikenal dengan julukan Mr. Mung sebagai invator dan narasumber. 

SAGUSABLOG Satu Guru Satu Blog yang di selenggarakan oleh Ikatan Guru Indonesia ini cukup menarik perhatian para anggota IGI yang selama ini belum pernah membuat blog yang dapat dimanfaatkan sebagai sumber belajar bagi peserta didik yang sesuai dengan tagihan kecakapan abad 21 (revolusi 4.0)

Silabus Tema 1

 

WORKSHOP ONLINE


SAGUSABLOG

    Pendaftaran : https://www.sagusablog.com/




SAGUSANOV KINEMASTER (70)

Ulangan Harian Kelas 3 Tema 1 Sub tema 1 (PPKn)

 

RPP Kelas 3 Tema 1 Sub tema 1 Pembelajaran 3 (revisi 2020)

 

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

KURIKULUM 2013 (3 KOMPONEN) REVISI 2020

 

Satuan Pendidikan        : SDN 03 Pakan Kurai

Kelas / Semester            :  3 /1

Tema                              :  Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup (Tema 1)

Sub Tema                        : Ciri-ciri Makhluk Hidup (Sub Tema 1)

Muatan Terpadu              :  Bahasa Indonesia, Matematika, SBdP

Pembelajaran ke             :  3

Alokasi waktu                 :  1 hari

RPP Kelas 3 Tema 1 Sub tema 1 Pembelajaran 2 (revisi 2020)

 

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

KURIKULUM 2013 (3 KOMPONEN) REVISI 2020

 

Satuan Pendidikan         : SDN 03 Pakan Kurai

Kelas / Semester             :  3 /1

Tema                               :  Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup (Tema 1)

Sub Tema                        : Ciri-ciri Makhluk Hidup (Sub Tema 1)

Muatan Terpadu              :  Bahasa Indonesia, Matematika, SBdP

Pembelajaran ke             :  2

Alokasi waktu                 :  1 hari

RPP Kelas 3 Tema 1 Sub tema 1 Pembelajaran 1 (revisi 2020)

 

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

KURIKULUM 2013 (3 KOMPONEN) REVISI 2020

Satuan Pendidikan         : SDN 03 Pakan Kurai

Kelas / Semester             :  3 /1

Tema                                :  Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup (Tema 1)

Sub Tema                        : Ciri-ciri Makhluk Hidup (Sub Tema 1)

Muatan Terpadu              :  Bahasa Indonesia, Matematika, SBdP

Pembelajaran ke             :  1

Alokasi waktu                 :  1 hari

Wednesday, August 12, 2020

Pelaksanaan BDR dan Peran Orang Tua

 

Pelaksanaan BDR dan Peran Orang Tua 

Pedoman yang dirilis Kemendikbud ini berisi tentang langkah-langkah pembelajaran BDR, acuan untuk Kemendikbud dan Pemerintah Daerah dalam mengelola pelaksanaan BDR, yang dapat diterapkan oleh Satuan Pendidikan, guru, siswa-siswi, dan orang tua dalam menjalankan BDR. Yang terpenting lagi, ini memastikan bahwa keselamatan dan kesehatan lahir batin siswa, guru, serta seluruh warga sekolah menjadi pertimbangan utama dalam pelaksanaan BDR.

Kegiatan BDR juga dilaksanakan untuk memberikan pengalaman yang bermakna bagi siswa, tanpa terbebani tuntutan menuntaskan seluruh capaian kurikulum. Sehingga, BDR dapat difokuskan pada pendidikan kecakapan hidup, antara lain mengenai pandemi Covid-19. Aktivitas dan tugas siswa selama BDR pun dapat bervariasi sesuai minat dan kondisi anak. Karena itu, pedoman ini mengedepankan pola interaksi dan komunikasi yang positif antara guru dengan orang tua atau wali anak. Penilaian BDR pun secara kualitatif, bukan skor kuantitatif.

Mengenal apa itu Google Classroom : fungsi, dan keunggulannya





Mengenal Apa itu Google Classroom
Fungsi, dan Keunggulannya

 

Sejak pandemi corona COVID-19 melanda dan nyaris melumpuhkan semua negara dan kegiatan sosial serta aktivitas ekonominya, tidak terkecuali Indonesia. Saat ini negara kita sedang memberlakukan peringatan dan pelarangan untuk keluar, bekerja maupun bersekolah. Sehingga memunculkan banyak istilah seperti work from home atau belajar dari rumah.

Para guru dan dosen dituntut menjadi kreatif untuk tetap meraih dan mengajar siswa- siswa mereka. Cara mengajar yang paling aman untuk saat ini adalah tentunya melalui aplikasi seperti Google Classroom. Jika Anda seorang siswa atau seorang guru yang masih mencari platform untuk saling belajar dan berkomunikasi, mari simak dan mengenal apa itu Google Classroom. 

MATERI KELAS 3 TEMA 1 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 3

  BDR 18, Senin 10-08-2020 TEMA 1 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 3 A.     Assalamualaikum Ananda, sebelum kita mulai belajar marilah kita berdoa...